CARA MENGHILANGKAN IKLAN DI GOOGLE CHROME
BROWSING TANPA IKLAN [GRATIS]

Klan di Google Chrome - Mungkin akan sangat menggangu dan memperlambat loading dari sebuah laman blog. Nah untuk Anda pengguna Google chrome, ada satu solusi untuk yang bisa dilakukan untuk memblokir iklan yang muncul ini. caranya seperti apa? simak terus artikel ini.

Tidak hanya di Google Chrome, buat Anda pengguna Mozilla Firefox juga dapat memblokir iklan yang muncul, tertarik? kebetulan kemarin MexMew Chanel juga telah membahasnya, jika tertarik bisa baca : Cara browsing tanpa iklan di Mozilla firefox

Kembali ke Pembahasan, langsung saja ikuti langkah-langkah dibawah ini untuk menghilangkan iklan yang mucnul di google Chrome :

Ini dia cara browsing tanpa iklan di Google Chrome

Untuk memblokir iklan yang muncul, disini kita bisa menginstal salah satu Exstension yang tersedia di Chrome Store dan dapat Anda unduh dan install secara cuma-cuma atau gratis. Untuk langkah-langkah instalasinya ada dibawah ini :
  • Pertama buka dulu Google Chromenya
  • Jika sudah terbuka (pastikan terknoneksi ke Internet) buka : Chrome Store (klik saja linknya)
  • Selanjutnya, perhatikan sidabar sebelah kiri, disana ada  kolom pencarian, disitu ketikan "Adblock Plus" kemudian tekan "Enter"


  • Pada hasil pencarian, silahkan pilih hasil paling atas "Adblock Plus"
  • klik "Add to Chrome" untuk menginstall
  • Selanjutnya akan muncul dialog, klik "Add Exstension"
  • Tunggu sampai selesai
 Jika sudah, maka secara otomatis Adblock Plus akan aktif ketika kita melakukan Browsing dan untuk penjelasan selengkapnya mengenai penggunaan Adblock Plus ini, silahkan simak video dibawah ini:

" Cara Menghilangkan Iklan di Google Chrome - Browsing Tanpa Iklan [Gratis] "

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama