CARA MERUBAH BAHASA DI APLIKASI WHATSAPP
MENJADI BAHASA INDONESIA ATAU LAINYA


Whatsapp merupakan aplikasi chat paling popular saat ini, selain mudah digunakan fitur yang tersedia juga banyak, ringan dan responsif untuk semua perangkan smartphone. Dan yang paling menarik adalah tidak adanya iklan yang muncul di aplikasi whatsapp.

Untuk anda yang baru pertama kali menggunakan whatsaap dan belum terbiasa dengan tampilanya, Bahasa yang digunakan di WA tentu akan sangat berpengaruh. Jika WA Anda masih menggunakan Bahasa inggris dan inggin menggati kebahasa Indonesia, Anda bisa sikuti langkah-langkah berikut:

Perlu dipahami bahwa Bahasa di apliaksi whatsapp ini secara otomatis mengikuti Bahasa dari smartphone kita, jadi untuk merubah Bahasa di WA anda perlu merubah Bahasa di HP Anda dan secara otomatis Bahasa di Whatsapp pun akan ikut berganti.

Baca juga:
  1. Cara download sticker baru untuk WhatsApp gratis!
  2. Cara menghentikan downloa Media OTOMATIS di Whatsapp
  3. Cara Mengeluarkan WhatsApp web melalui Handphone

Berikut adalah Tips mengganti Bahasa di Smartphone Anda

Masing-masing ponsel mungkin memiliki tampilan berbeda namun rata-rata untuk merubah Bahasa kita perlu membuka pengaturan Bahasa (language) di HP kita.
  • Jadi silahkan buka pengaturan.
  • Cari setting Bahasa di HP Anda.
  • Jika di menu setting HP Anda ada yang namanya fitur pencarian, Anda bisa memnfaatkanya untuk mencari setting ini.
  • Ketik “Language” atau “Bahasa” kemudian cari.
  • Jika sudah ketu, buka setting tersebut.
  • Disitulah terdapat pilihan Bahasa yang tersedia di SmartPhone Anda dan silahkan terapkan.
  • Jika Bahasa HP Anda sudah berhasil diganti, sekarang lihat apakah Bahasa WhatsApp di HP Anda sudah berubah mengikuti Bahasa HP Anda?

Jika iya, selamat Anda sudah berhasik merubah Bahasa Aplikasi Whatsapp.

Nah kurang lebih seperti itulah cara merubah tampilan Bahasa di Aplikasi Whatsapp, apabila masih kurang jelas atau butuh penjelasan lebih mendetail, Anda bisa simak video dibawah ini.


Bantu Subscribe Channel kami! Klik Tombol Subscribe dibawah ini:


Penelusuran yang terkait dengan Cara Merubah Bahasa di Aplikasi Whatsapp menjadi Bahasa Indonesia / Lainya

cara merubah bahasa indonesia di whatsapp
cara mengubah bahasa di whatsapp gb
cara mengubah bahasa di wa gb
bahasa indonesia whatsapp
cara mengganti bahasa di wa pc
cara mengubah bahasa di gbwhatsapp
cara mengubah gbwhatsapp menjadi bahasa indonesia
cara setting gbwhatsapp bahasa indonesia

" Cara Merubah Bahasa di Aplikasi Whatsapp menjadi Bahasa Indonesia / Lainya"

Post a Comment

Lebih baru Lebih lama